Sellery HG-500 Mesin Heat / Hot Gun
- Kode # PS065
- Mfr PN # 07-470
- UNSPSC # 27112717
- Status: Siap
- Harga List: Rp. 299.700,-
- Harga: Rp. 249.800,-
- Bandingkan Produk | Print / Download
-
(*) Hanya untuk tipe akun bisnis
Spesifikasi Produk
Informasi Produk
Review / Komentar
Spesifikasi Produk
Deskripsi:
Mesin Heat / Hot Gun Sellery HG-500 memiliki daya listrik 1500 Watt dengan voltase 220V/50Hz . Garansi resmi dari Sellery adalah selama 1 Bulan (Service) .
Voltase | 220V/50Hz |
Daya Listrik | 1500 Watt |
Aliran Udara | 240 / 420 lpm |
Temperatur | 300 / 500 Celcius |
Garansi | 1 Bulan (Service) |
Informasi Produk
Kode | PS065 |
Nama | Mesin Heat / Hot Gun |
Merk | Sellery |
Tipe | HG-500 |
No. Part Produsen | 07-470 |
UNSPSC | 27112717 |
Tautan Singkat | https://perkakas.me/ps065 |
Berat Kirim | 1.5 kg |
Review / Komentar
Perbandingan Populer
(*) Hanya untuk tipe akun bisnis
Estimasi Biaya Pengiriman
-
-
-
Perkakasku.com
@dian: pakai kota terdekat, lalu konfirmasi dulu pada kolom catatan. Setelah kami konfirmasi baru melakukan pembayaran.
indra
buat sablon plastisol bisa g ya?
ketahanannya sama hot gun bosch gmn ya perbandingannya?
Perkakasku.com
@indra: dibandingkan dengan bosch jelas jauh banget pak..
Paul
Tlg hot gun yang bisa diatur suhu outputnya type dan merek apa ya Pak?
Saran: klo ada referensi produk yang direply tolong ditampilkan link nya Pak, so lebih mudah ntukmenuju produk referensi tsb (tidak hanya dgn menyebutkan kode/type atau merek). Tx
Christian
mau tanya kalau yang model ini menggunakan sistem saklar atau push button? apakah suhunya juga bisa diadjust?
Perkakasku.com
@paul: yg ada merk bosch ghg630dce http://perkakas.me/pr238 dan casal http://perkakas.me/pr355
@christian: sistem saklar, tidak bisa diadjust. yg bisa diadjust dilihat jawaban kami pada komentar sebelumnya.
koko
noselnya ada yang untuk aliran kecil/tidak menyebar atau bisa disetel gitu?
Perkakasku.com
@koko:nozel pengecil aliran untuk sellery ini tidak ada pak, dan penyetelan juga belum bisa dilakukan
Rondi
Rumah kami menggunakan 220V dengan Daya 1200 Watt, apakah kemungkinan kuat atau tidak dengan alat diatas? trims
perkakasku.com
@rondi: tidak kuat pak, minimal daya listrik 1500 watt
Kirim Komentar